Skip to content

Cara Pulihkan Akun Email yang Diretas Atau Dihack

Pulihkan Akun Email

Email merupakan alat komunikasi via teks yang bisa digunakan untuk kirim surat, file maupun video dengan kapasitas cukup besar. Akun Email sangat diperlukan ketika kita ingin mendaftar media sosial ataupun diperbankan untuk dikirimkan informasi terbaru dari perusahaan tersebut. Apa jadinya kalau akun email kita di hack orang yang tidak bertanggung jawab, bagaimana Pulihkan Akun Email?

Sebelum membahas tentang Pulihkan Akun Email anda yang sudah diretas oleh orang lain. Pastikan terlebih dahulu akun anda memiliki keamanan khusus, seperti pada saat membuat email yang perlu adanya pertanyaan penting yang hanya anda saja yang mengetahuinya.

Anda bisa daftar dimana saja untuk akun email yang cukup mudah, dulu sering kali orang menggunakan yahoo, ymail. Sekarang sudah banyak orang yang berpindah haluan ke googloe yaitu gmail, dimana dalam akun gmail ini bisa anda terapkan dalam smartphone anda yang mendukung platofmr Android besutan dari Google.

Pembajakan memang sangat menghantui data pribadi kita dalam akun email tersebut. Dimana para hacker mampu kendalikan akun email anda sekalipun tentang informasi rahasia yang anda miliki. Semisal login bank, kartu kredit dan masih banyak lagi.

Tidak hanya itu saja, terkadang ada juga hacker yang hanya iseng bobol akun email anda, dan ada juga yang ingin menyalahgunakan akun email anda untuk hal yang negatif. Baiklah, disini akan memberitahukan anda untuk Pulihkan Akun Email yang sudah diretas oleh para hacker.

Baca Juga : Cara Membuka Banyak Email Dalam 1 HP Android dan iPhone

Inilah Cara Pulihkan Akun Email yang sudah diretas

Pengguna Akun Gmail

Langkah Pertama, anda coba lebih dulu untuk pengulangan sandi anda. Cara termudah dalam mendapatkan akun anda lagi, maka proses ini pihak Google akan diminta untuk jawab sebuah pertanyaan rahasia dan ada kemungkinan untuk kirimkan sebuah rincian reset password pada alamat email sekunder yang telah anda kaitkan dengan account yang sudah dikompromikan.

lupa sandi
Image : Gmail

Langkah Kedua, sudah banyak sekali para pembajak mengubah pertanyaan rahasia itu dan juga alamat email sekunder milik anda. Hal ini mengapa harus ada proses Reset Password yang sering kali gagal. Bila hal tersebut telah terjadi maka anda harus menghubungi tim pendukung Gmail dengan pengisian formulis Pulihkan Akun Email. Dimana dalam formulis tersebut terdapat berbagai pertanyaan sebagai berikut:

  • Alamat email yang sering di email minimal ada 5 kontak orang
  • Nama setiap 4 label yang sangat dimungkinkan anda dalam pembuatan account
  • Daftar layanan lainnya yang memiliki keterkaitan dengan akun anda
  • Tanggal login terakhir anda dalam membuka email
  • Akun yang telah anda buat tanggal berapa
  • Dan password yang anda ingat serta ada banyak pertanyaan lagi yang harus anda jawab.

Perlu anda ketahui bahwa dalam pengisian formulis tersebut tidak boleh asal-asalan, karena ini untuk Pulihkan Akun Email anda yang sudah diretas dan tidak bisa dipulihkan secara mudah. Usahakan informasi yang anda sampaikan tersebut akurat supaya akun email anda dapat kembali sesegera mungkin.

Pengguna Akun Hotmail dan Ymail

Cukup disayangkan bahwa pengguna Yahoo atau Hotmail tak ada piliuhan kedua seperti yang diterapkan oleh Gmail untuk pengisian formulir tersebut. Perlu anda lakukan hanya bisa menjawab dengan seksama pertanyaan rahasia yang sudah anda setup menggunakan email sekunder atau email kedua.

Baca Juga : Cara Mengirim Email Lewat HP Sangat Mudah {Update}

Pada saat proses reset password ini anda cukup klik link Lupa Password yang sudah disuguhkan oleh Gmail, Yahoo, maupun Hotmail pada kolom Login tersebut. Setelah itu anda bisa melanjutkan pengisian data yang sesuai dengan petunjuk step by step tersebut.

Nah, untuk menghindari pembajakan akun email maka anda membuat password yang lebih kuat dan jangan menggunakan kata dalam email yang anda buat tersebut. Usahakan password apapun jangan sampai bocor atau terdengar orang lain, bisa jadi teman anda sendiri yang meretas akun email anda.

Cukup waspada saja dalam penggunaan media sosial, karena tidak hanya email saja yang bisa diretas, tapi juga akun dalam facebook misalnya juga bisa diretas oleh orang yang tidak bertanggungjawab. Semoga informasi tentang cara Pulihkan Akun Email ini dapat membantu anda dalam keamanan email.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *