Skip to content

Apple iPhone X Terbaru Layar Full Display Tunjukkan Spesifikasi dan Harga Spesial

Apple iPhone X

Smartphone Apple iPhone X memang menjadi incaran banyak orang yang gemar dengan ponsel Apple. Dimana produk Apple memang terkenal mahal dibandingkan produk lainnya. Sementara itu, pihak Apple juga selalu mengikuti perkembangan desain smartphone yaitu Layar Full Display.

Apple iPhone X ternyata memiliki nama lain yaitu Apple iPhone 10 dan Apple iPhone Ten yang sudah beredar di pasaran seluruh dunia yang kerjasama dengan pihak Apple. Kelengkapan dalam smartphone Apple iPhone X mampu berikan kemudahan dalam komunikasi dimanapun anda berada.

Diketahui bahwa smartphone ini sudah memiliki kelengkapan diantaranya yaitu terdapat koneksi, memori, fitur dan juga kapasitas baterai yang cukup besar dan bertahan sampai seharian.

Ini Spesifikasi dan Harga Apple iPhone X

Spesifikasi Apple iPhone X

Koneksi smartphone Apple iPhone X terdiri dari 2G GSM, 3G HSDPA dan 4G LTE yang memberikan kemudahan dalam komunikasi dimanapun anda berada. Produk ini sudah rilis pada tahun 2017 akhir dan masih menjadi sasaran para kalangan artis untuk produk satu ini.

Keunggulan ponsel iPhone X ini yang terdapat dukungan sertifikat IP67 yang berarti bahwa ponsel ini mampu tahan air dan debu selama 30 menit di kedalaman 1 meter. Tidak ketinggalan dengan dukungan fitur Apple Pay yang terdapat sertifikat Visa, MasterCard dan AMEX.

Baca Juga : Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 6 Pro Terbaru 2018

Ukuran layar memberikan dukungan 5.8 inchi serta menerapkan rasio 19.5:9. Tipe layar pada ponsel memberikan dukungan Super AMOLED dengan layar sentuh penuh dan memberikan 16 juta warna yang maksimal. Beberapa fitur penting yang dimilikinya terdapat dukungan Dolby Vision, Wide Color gamut display, 3D Touch, true tone.

Apple iPhone X
Image : Apple
Platform

Sedangkan sistem operasi Apple iPhone X mendukung adanya iOS 11.1.1 yang bisa diperbarui ke versi 11.4. untuk chipset produk tersebut memberikan dukungan Apple A11 Bionic, prosesor cukup besar yaitu Hexa Core berkecepatan 2.39GHz.

Sayang sekali ponsel ini tidak mendukung memori eksternal, namun untuk memori internal sudah mendukung cukup besar yaitu 64GB atau 256GB, 3GB RAM. Selain itu, ponsel ini juga sudah menerapkan dual kamera beresolusi 12MP+12MP serta memiliki fitur canggih Quad LED Flash dan 2x optical zoom. Pada kamera depan yang terdapat lebar lensa yaitu 7MP dan mampu memberikan fitur face detection dan HDR.

Baca Juga : 7 Smartphone Gaming Terbaik, HP yang Cocok Untuk Game Berat

Beberapa fitur dalam ponsel Apple ini menerapkan WIFI, Bluetooth, GPS, NFC, USB, serta beragam sensor yaitu Face ID, accelerometer, gyro, proximity, compass dan barometer. Selain itu juga menerapkan fast Battery charging, Qi Wireless charging, Siri natural, iCloud. Kapasitas baterai Apple iPhone X sangat standar yaitu 2716 mAh yang tidak bisa dilepas sembarangan.

Harga Apple iPhone X

Setiap produk Apple memiliki harga yang tergolong tinggi, harga Apple iPhone X dibanderol sekitar 1000 EUR atau setara Rp 16 jutaan. Produk Apple memang merupakan produk yang unggul di kalangannya seperti Samsung, LG, dan produsen smartphone popular lainnya.

Itu beberapa informasi tentang spesifikasi beserta harga Apple iPhone X terbaru yang juga sebagai smartphoen layar full display. Jika anda ingin memiliki smartphone ini maka bisa langsung dating ke konter terdekat atau outlet Apple secara resmi.

Tags:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *