Kenapa jaringan LTE tidak muncul di iPhone

LTE tidak muncul di iPhone membuat koneksi internet lemot. Bahkan hingga nggak bisa digunakan untuk internet sama sekali

Jika ini terjadi, bisa saja kerusakan pada iPhone. Juga bisa karena kerusakan kecil yang bisa kamu tangani sendiri

Di artikel ini, saya berbagi tips cara mengatasi jaringan LTE tidak muncul di iphone yang bisa kamu ikuti juga

Silahkan coba satu persatu, karena jaringan LTE tidak muncul di iPhone ini bisa berbeda beda

Langsung saja kita bahas cara pertama

Cara mengatasi jaringan LTE tidak muncul di iPhone

Sinyal menjadi aspek penting bagi HP, tanpa adanya sinyal tentu kamu akan kebingungan. Ya kalau selalu ada jaringan WiFi terus mah mungkin nggak pusing

Namun bagi kamu yang andelin jaringan LTE untuk internetan tentu akan sangat terganggu ketika jaringan LTE tidak muncul di iPhone

Nah, ini beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk perbaiki jaringan LTE tidak muncul di iPhone

1. Jangkauan Jaringan

Bagimana pun, kamu harus tau kondisi jaringan ditempat kamu. Pastikan ada sinyal bagus dan tercover sinyal 4G LTE yang baik

Karena percuma juga melakukan tips ini jika tidak tercover jaringan 4G LTE yang bagus. nah, disini saya asumsikan memang jaringan di daerahmu bagus ya

2. Mengunci LTE di iPhone

Berbeda dari HP android yang bisa mengunci jaringan LTE only di di android. Namun di iPhone tidak ada

Kita hanya bisa memancing jaringan LTE only di iPhone dengan cara sebagai berikut ini

Cara mengunci jaringan LTE only di iPhone

  • Buka pengaturan/setting
  • Pilih Jaringan/celluler
  • Pilih celluler data optian/pengaturan jaringan
  • Pada menu Voice & data buka dan pilih ke jaringan EDGE, kemudian balikan lagi ke LTE

Dengan cara diatas ini, nanti akan secara otomatis pindah ke mode jaringan LTE only. Namun jika jaringan disekitar kamu susah.

Tidak menutup kemungkinan akan kembali lagi ke jaringan yang paling bagus. Jika kembali ke non LTE, kamu bisa mengulangi langkah seperti diatas lagi

Baca juga: 2 Cara cek iPhone iBox atau inter bahaya IMEI iPhone diblokir

3. Jaringan LTE muncul tidak bisa untuk internet di iPhone

Ada juga kasus, iPhone tidak bisa digunakan untuk internet. Hal ini bisa terjadi karena akhir-akhir ini banyak iPhone yang terblokir IMEI nya

Ya, buat kamu yang membeli iPhone garansi non resmi. Berhati-hati, karena bisa saja tiba-tiba iPhone tidak ada layanan atau iPhone no service

Selain itu pengaturan APN yang bermasalah, untuk mengatasinya bisa dengan cara sebagai berikut

  • Buka pengaturan
  • Pilih celluler
  • Pilih celuler data network
  • nah, isikan APN sesuai kartu yang kamu gunakan

Untuk data APN bisa kamu baca di daftar apn tercepat

Baca juga: Cara Membedakan iPhone Asli atau Palsu dan Rekondisi, Refurbised

Cara diatas bisa kamu gunakan untuk mengatasi kenapa jaringan LTE tidak muncul di iPhone

Semoga bisa berhasil, dan jangan lupa subscribe channel kami juga ya ARIHIRO

Leave a Comment